Empties - Bio True Bausch + Lomb Multi Purpose Solution Review

16.19


Beberapa waktu lalu ada kebutuhan pemakaian contact lens untuk menunjang kegiatan sehari – hari, rencananya mau cari merk air contact lens yang berbeda dari yang selama ini dicoba. Akhirnya penasaran dengan Bio True dari Bausch + Lomb ini.

bio true multi purpose solution

bio true multi purpose solution packaging

bio true multi purpose solution cap


Warna hijau dari kotaknya bagus deh. Kelihatan segar. Beda dari merek lain yang terpajang di rak. Jadi dari awal memang udah senang lihat warna box ini. Ditambah lagi claim yang menarik :

“Multi-purpose solution, Works Like Your Eyes”-          Makes wearing lenses easier on your eyes-          pH balanced to match healthy tears
-          kills 99.9% of germs

Jujur waktu lihat slogan pH seimbang yang sama dengan air mata yang sehat, asumsi cairan tidak perih di mata dong ya.

bio true multi purpose solution ingredients

bio true multi purpose solution back side

bio true multi purpose solution free contact lens case

Di dalam cairan ini mengandung / Contains:

hyaluronan (HA) - Biotrue hydrates your contact lenses in the same way that your eyes naturally hydrate – by utilizing hyaluronan (HA), a lubricant found in your eyes.

Same pH as healthy tears - Biotrue matches the pH of healthy tears and enables optimal performance of the dual disinfectants.

Beneficial tear proteins - Biotrue keeps proteins in their native state active as they are naturally in your eye. They act as your eye’s inborn germ-fighters.


bio true multi purpose solution bottle




bio true multi purpose solution direction to use



bio true multi purpose solution expiry date



Key Features & Benefits

      ·         Up to 20 hours of moisture.
·         Uses a lubricant found naturally in your eyes.
·         Matches the pH of healthy tears.
·         Kills 99.9% of germs.2

Cara pemakaian : 

Teteskan paling sedikit 3 tetes Biotrue ke contact lens (tiap sisi ya) dan bersihkan secara perlahan selama 20 detik. Cuci tiap sisi selama 5 detik dengan cairan. Taruh contact lens yang bersih di wadah dan isi dengan cairan Biotrue. Jangan lupa untuk selalu ganti cairan tiap kali pemakaian.


bio true multi purpose solution seal

bio true multi purpose solution unique cap

The Verdict

Jujur dulu waktu lihat produk ini di Watson/guardian, first impressionnya lucu banget warnanya, hijau. Dibandingkan dengan merk lain yang seringkali menggunakan warna biru di packagingnya, warna box produk ini standout banget. Sekalian, waktu itu lagi ada diskon dan setelah quick search reviewnya di google, semua bilang bagus. Oke, yakin deh pas beli. Seperti biasa, dapat wadah kontak lens kosong di dalamnya, dengan warna senada, putih – hijau. Poin yang bikin wow lagi adalah, botolnya berupa plastic bening. Kelihatan banget cairannya bening, bersih. Bagian tutup botol pun ada segelnya, aman. Dari segi pemakaian, sudah pernah coba untuk teteskan di pagi hari, dan aman aja tuh mata tetap lembab sampai jam 7 malam, tanpa diteteskan cairannya lagi. *disclaimer : tingkat kelembapan ini akan tergantung juga dari contact lens yang dipakai ya*. Jadi, untuk masalah kelembapan ketika dipakai, sangat amat nyaman dan lembab! Saking cintanya, beli juga versi mininya, supaya praktis.

Repurchase? Absolutely YES.

You Might Also Like

1 comments

  1. 1xbet korean - legalbet.co.kr
    The best bookies for Korean bets. In most Asian-speaking countries, bet deccasino with 1xbet korean 1xbet. kadangpintar It's not only for Asian bettors that it offers a live football

    BalasHapus

Terima kasih sudah membaca hingga akhir!
Monggo jika ingin berkomentar.

Subscribe